1800 Tenaga Honorer dan Guru Ngaji di Pangandaran Dapat Bonus 3 Juta Rupiah

Beredar berita di beberapa media online yang menjelaskan Pemerintah Kabupaten Pangandaran memberikan bonus tambahan 3 juta rupiah per tahun kepada 1800 tenaga honorer prioritas dan 7000 guru ngaji.

Baca juga:

  1. Kisah Sukses Bangun Rumah Mewah Berkat Kemenangan di Mahjong Ways Di Idr108
  2. Kisah Inspiratif Tukang Jahit Sukses Jadi Pemilik Restoran Usai Menang Besar dari Zeus
  3. Kisah Sukses Seorang Karyawan IDR108 Bermain Slot Princes hingga Jadi Miliarder

CEK FAKTA: Bedasarkan informasi dari Yayan Mulyana, S.IP. selaku Kepala Subbagian Umum dan Kepagawaian Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Pangandaran, terdapat tenaga honorer dengan kategori K2 dan nonkategori. Guru honorer yang mendapatkan bonus merupakan guru honorer di sekolah negeri dengan keterangan berikut: Kategori K2 (122 orang): Rp700.000/orang/bulan Nonkategori (1284 orang): Rp300.000/orang/bulan Dan berdasarkan informasi dari Undang Suhendar, S.Pd., M.M. selaku Kepala Bidang Pembinaan PAUD dan PNF Dinas Pendidikan, Pemuda dan Olahraga Kabupaten Pangandaran terdapat program dan berkaitan dengan guru ngaji di Disdikpora Kabupaten Pangandaran dengan keterangan sebagai berikut: Honorarium guru ngaji (7000 orang) sebesar Rp100.000/orang/bulan

KESIMPULAN: Tidak ada perencanaan tentang adanya bonus tambahan sebesar 3 juta rupiah setiap tahun baik untuk tenaga honorer kategori k2 dan nonkategori serta guru ngaji di Kabupaten Pangandaran.
situs slot gacor


Counter Link : https://www.instagram.com/p/Cr4fcRWBVGN/?img_index=3

Dilakukan klarifikasi pada tanggal : 06 May 2023 dalam kategori : MISLEADING CONTENT